Tak Perlu ke Dokter, Ibu Bisa Beri Obat Flu Anak ala Rumahan

Tak Perlu ke Dokter, Ibu Bisa Beri Obat Flu Anak ala Rumahan - GenPI.co
Ilustrasi anak kena flu. Foto: shutterstock

Hindari pula memakaikan anak dengan pakaian yang terlalu tebal.

Sebaiknya, pakaikan anak dengan pakaian tipis karena hal tersebut memudahkan panas dari dalam tubuhnya keluar.

Kompres hangat juga bisa membantu menurunkan demam yang dialami anak.

Kompreslah air hangat di seluruh lipatan dan permukaan badan anak.

Pengobatan rumahan seperti istirahat yang cukup dan banyak minum air putih benar-benar mampu meredakan gejala flu.

BACA JUGA4 Cara Mengatasi Perilaku Anak yang Menjengkelkan

Bahkan sering kali pengobatan rumahan lebih manjut buat anak ketimbang obat flu yang Anda beli di apotek. (hellosehat)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya