Nggak Nyangka, Khasiat Kerupuk Kulit Ternyata Tak Bisa Diremehkan

Nggak Nyangka, Khasiat Kerupuk Kulit Ternyata Tak Bisa Diremehkan - GenPI.co
Nggak Nyangka, Khasiat Kerupuk Kulit Ternyata Tak Bisa Diremehkan (Foto: GenPI.co)

3. Rendah kalori

Kerupuk Jangek sangat rendah kalori. Oleh sebab itu, bila mengonsumsi kerupuk itu tidak perlu takut bertambahnya berat badan.

Selain itu kerupuk kulit ini juga dapat dijadikan sebagai alternatif bagi yang sedang melakukan program diet karena kalorinya yang rendah.

BACA JUGATakdirnya Jadi Bos, Sebab 4 Zodiak Punya Hoki Tingkat Dewa

4. Baik untuk tulang

Kandungan dalam kerupuk Jangek terdapat fosfor dan kalsium yang tinggi. 

Keduanya adalah faktor yang sangat bagus untuk memperbaiki tulang apalagi yang sudah mulai keropos.

5. Menguatkan Gigi

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya