Ada di Apotek, 3 Daftar Obat yang Bantu Mengatasi Meriang

Ada di Apotek, 3 Daftar Obat yang Bantu Mengatasi Meriang - GenPI.co
Ilustrasi meriang. Foto: Freepik

GenPI.co - Secara harfiah, meriang menandakan tubuh sedang mengalami demam.

Kondisi terjadi ketika tubuh mengalami peradangan yang sering disebabkan oleh infeksi virus, bakteri, atau zat asing lainnya yang dianggap dapat membahayakan tubuh.

BACA JUGAMengobati Luka dengan Air Liur, Dokter: Tidak Disarankan!

Gejalanya ditandai dengan suhu tubuh di atas 37,5 derajat Celcius, tidak nafsu makan karena lemas dan mulut terasa pahit, kepala pusing, serta tubuh menggigil disertai keringat.

Untuk mengurangi gejala, Anda bisa minum obat meriang seperti berikut ini.

1. Acetaminophen (paracetamol)

Obat ini dikenal juga sebagai paracetamol, gunanya untuk menurunkan suhu tubuh Anda yang naik akibat demam.

Obat ini juga sering digunakan untuk mengobati nyeri ringan sampai sedang serta meredakan flu atau pilek, sakit kepala, gejala menstruasi, sakit gigi, dan sakit punggung.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya