Berhenti Pakai Makeup Justru Membuat Kulit Meraup Banyak Manfaat

Berhenti Pakai Makeup Justru Membuat Kulit Meraup Banyak Manfaat - GenPI.co
Ilustrasi tidak pakai makeup. Foto: Shutterstock

GenPI.co - Setelah terbiasa menggunakan makeup dan tiba-tiba memutuskan untuk berhenti pakai makeup, Anda mungkin akan merasa pucat dan kurang percaya diri. 

Eits, tunggu dulu. Hal ini wajar, kok. Bukannya malah bikin wajah pucat? Daripada menebak-nebak, lebih baik cari tahu jawabannya pada ulasan berikut ini.

BACA JUGARutinitas Makeup yang Tepat untuk Melindungi Kulit

1. Kulit dapat bernapas lega

Memakai makeup yang berlapis-lapis di wajah sama halnya dengan memasok bahan kimia dari makeup setiap hari.

Padahal, kandungan bahan kimia pada makeup dapat membuat pori-pori wajah menjadi tersumbat. 

Akibatnya, sirkulasi kulit terganggu dan ini bisa memicu timbulnya jerawat-jerawat yang menjengkelkan.

2. Pori-pori tersamarkan

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya