
BACA JUGA: Studi Penelitian: Tinggal Bersama Mertua Berisiko Sakit Jantung
2. Perbanyak berbincang
Sebagai seorang menantu yang baik, kamu harus banyak berbincang dengan mertuamu.
Cari hal-hal yang disukai mertuamu dari perbincangan tersebut. Dengan begitu, hubungan kalian akan makin dekat dan harmonis.
3. Sering beri hadiah
Setiap berkunjung ke rumah mertua, usahakan selalu membawa hadiah. Apalagi, kalau kamu sudah mengetahui apa yang mertua sukai.
Tentu mertuamu akan sangat bahagia dan merasa diperhatikan.
4. Ajak liburan
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News