Wajib Tahu! Deretan Manfaat Humor Dalam Keluarga

Wajib Tahu! Deretan Manfaat Humor Dalam Keluarga - GenPI.co
Ilustrasi (foto: Freepik)

Selain itu, bisa memunculkan suasana santai di rumah. 

BACA JUGA3 Langkah Mudah Memiliki Perencanaan Perlindungan Keluarga

Apabila antar-anggota keluarga cukup sering bercanda, suasana santai dan menenangkan akan mudah didapatkan. 

2 Pererat hubungan

Apabila kebiasaan bercanda dalam keluarga telah terbentuk, maka akan terbentuk bonding antara orang tua dan anak. 

Tidak hanya dekat secara fisik, tetapi erat juga dengan batin. Bahkan, kebiasaan humor ini bisa membuat hubungan keluarga menjadi layaknya teman. 

3. Lebih terbuka 

Seringnya candaan dalam keluarga bisa membentuk rasa nyaman dan aman bagi anak-anak terhadap orang tua. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya