6 Rekomendasi Menu Sehat untuk Si Kecil yang Susah Makan Sayur

6 Rekomendasi Menu Sehat untuk Si Kecil yang Susah Makan Sayur - GenPI.co
Ilustrasi anak mengonsumsi sayur. Foto: Freepik

GenPI.co - Si kecil memang terkadang suka memilih-milih makanan terutama ketika disuguhkan dengan sayur.

Hal ini terkadnag membuat orang tua kebingungan harus memasak sayur apa lagi supaya sang buah hati mau makan. 

BACA JUGAIngin IQ Anak Tinggi? Bumil Disarankan Perbanyak Asupan Vitamin D

Sedangkan sayuran adalah asupan makanan yang sangat penting untuk tubuh, karena sayuran mengandung banyak manfaat serta berbagai vitamin.

Anak-anak sangat membutuhkan untuk masa pertumbuhannya. Mulai dari sayuran hijau hingga sayuran berwarna kuning memiliki kandungan antioksidan dan kaya akan gizi.

Berikut ini beberapa olahan sayur untuk si kecil agar sang buah hati suka dengan sayur dan tetap terpenuhi gizinya.

1. Nugget Sayur

Anak-anak suka sekali dengan chicken nugget, mereka selalu merasa bersemangat jika memakan nugget.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
5 Manfaat Kunyit yang Bikin Kaget - JPNN.com

5 Manfaat Kunyit yang Bikin Kaget

Ada beberapa manfaat kunyit yang tidak terduga dan ternyata baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya membantu membersihkan dan menyembuhkan luka.