Mom, Jangan Larang Si Kecil Bermain Hujan, Simak 5 Manfaatnya!

Mom, Jangan Larang Si Kecil Bermain Hujan, Simak 5 Manfaatnya! - GenPI.co
Ilustrasi anak bermain hujan. Foto: Freepik

4. Menghilangkan racun dalam tubuh

Manfaat lain dari bermain air hujan-hujanan juga bisa menghilangkan toksin pada tubuh si Kecil

Makin sering anak-anak terguyur air hujan maka ia akan memiliki kekebalan tubuh yang semakin baik.

Dengan demikian, tubuhnya akan terbebas dari racun.

5. Menguatkan tulang

Beberapa penelitian menyebutkan bahwa hujan-hujanan bisa membuat tulang semakin kuat.

Ion negatif yang terkandung pada air hujan dipercaya bisa menghasilkan reaksi biokimia, menetralkan keasaman tubuh dan menghancurkan radikal bebas penyebab rapuhnya tulang.

Dinginnya air hujan juga akan menetralkan suhu tubuh dengan baik dan melancarkan sistem peredaran darahnya. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya