
Jangan pernah tergiur oleh vendor yang menawarkan paket pesta pernikahan dengan harga yang murah. Menikah dengan konsep yang mewah pasti akan membutuhkan dana yang lebih besar.
Maka dari itu, kamu harus menyesuaikan konsep pernikahan dengan anggaran yang dimiliki.
BACA JUGA: 6 Hal yang Perlu Diperiksa Sebelum Menikah
Gunakan vendor yang direkomendasikan
Alangkah baiknya jika kamu menggunakan rekomendasi vendor dari keluarga atau teman terdekat yang sudah pernah menikah.
Kamu juga bisa meminta potongan harga, karena vendor tersebut direkomendasikan dari pihak lain. (*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News