3 Faktor yang Menyebabkan Kebotakan Dini pada Pria

3 Faktor yang Menyebabkan Kebotakan Dini pada Pria - GenPI.co
Foto: Shutterstock

GenPI.co - Kebotakan dini pada pria makin marak terjadi. Menurut U.S. National Library of Medicine (NLM), lebih dari 50% pria berusia lebih dari 50 tahun cepat atau lambat akan mengalami kebotakan.

Namun tak sedikit juga pria yang mulai mengalami kebotakan semenjak mereka menginjak umur 21. 

BACA JUGABenarkah Topi Jadi Penyebab Kebotakan pada Pria?

Seseorang setiap harinya kehilangan sekitar 100 helai rambut. Tapi hal ini normal dan tidak akan menyebabkan kebotakan dini selama rambut yang baru, tumbuh secara bersamaan.

Nah, kebotakan dini pada pria terjadi ketika terjadi ketidakseimbangan pada siklus ini.

Mayoclinic menuliskan beberapa faktor yang dapat menjadi penyebab kebotakan pada pria. Berikut penjelasannya.

1. Kebotakan dini karena riwayat keluarga (keturunan)

Kebotakan dini yang disebabkan oleh faktor keturunan merupakan kasus yang paling banyak ditemui. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya