RUMAH IMPIAN

Sekolah PJJ, Cat Ruang Belajar Anak Pengaruhi Konsentrasi Lo

Sekolah PJJ, Cat Ruang Belajar Anak Pengaruhi Konsentrasi Lo - GenPI.co
Ilustrasi (foto: Pixabay)

Kombinasikan juga unsur warna ungu yang membuat mereka bijaksana untuk menjaga keseimbangan belajar anak. 

2. Hindari warna pink

Bunda pasti senang kalau ruangan untuk putrinya memakai cat berwarna pink. 

Justru menurut pakar desain interior, warna tersebut bisa menyebabkan masalah di kemudian hari.

Menurutnya, warna pink adalah kombinasi dari merah yang harus dihindari orang tua, karena menimbulkan efek negatif. 

Di tambah lagi, kuning yang merupakan salah satu campurannya dikaitkan dengan aura kurang tepat yang menimbulkan emosi.

3. Bukan warna terlalu gelap dan tak kelewat terang

Kembali lagi dengan selera anak dan orang tua. Namun, hindari warna yang terlalu gelap dan terang.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya