
Simak beberapa inspirasi nama bayi laki-laki dalam bahasa Sansekrta yang memiliki makna mendalam berikut ini.
Abimanyu: gagah berani, nama putra Arjuna
Aditya: pandai dan bijaksana
Angga: badan, tubuh
Arya: terhormat
Barata: pria terbaik
Darmawangsa: berbagai kebaikan
Diraya: kesabaran
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News