Hati-Hati Moms, Begini 3 Cara Tepat Menggendong Bayi Baru Lahir

Hati-Hati Moms, Begini 3 Cara Tepat Menggendong Bayi Baru Lahir - GenPI.co
Ilustrasi menggendong bayi. Foto: Pixabay

GenPI.co - Orang tua baru biasanya merasakan takut dan khawatir saat pertama kali menggendong bayinya.

Menggendong bayi memang tidak mudah, karena tubuh bayi yang baru lahir sangat ringkih.

BACA JUGA: Mom, Yuk Cek Inspirasi Nama Bayi Perempuan yang Artinya Pemberani

Maka dari itu, para orang tua baru harus mempelajari cara menggendong bayi yang tepat.

Dilansir dari momjunction.com, berikut 3 cara menggendong baru lahir yang perlu diperhatikan.

1. Mencuci tangan 

Bayi yang baru lahir belum punya sistem kekebalan tubuh yang sempurna, sehingga kebersihannya harus diperhatikan.

Sebelum menggendong bayi pastikan tangan dalam keadaan bersih, agar terhindar virus dan bakteri.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya