Lagi, Rusia Tuduh Militer Ukraina Ledakkan Jembatan Krimea

Lagi, Rusia Tuduh Militer Ukraina Ledakkan Jembatan Krimea - GenPI.co
Lagi, Rusia Tuduh Militer Ukraina Ledakkan Jembatan Krimea - Sebuah bom mobil pada Sabtu (8/10) merusak jembatan penghubung Rusia dengan wilayah Krimea yang dulunya bagian dari Ukraina. (Foto: AFP)

“Kargo itu lalu dimuat ke dalam truk milik seorang warga negara Rusia,” imbuhnya.

Truk itu pun lalu meledak pada Sabtu (8/10) pagi waktu setempat saat melintas di bagian jalan Jembatan Krimea.

Akibatnya, tujuh tangki bahan bakar pada sebuah kereta yang tengah dalam perjalanan menuju Semenanjung Krimea terbakar.

BACA JUGA:  International Mobile Justice Sebut Serangan Rudal Terbaru Rusia ke Ukraina Sebagai Kejahatan Perang

Tiga orang tewas dalam ledakan yang juga menyebabkan runtuhnya sebagian dari dua bentang jembatan jalan itu.

Sejauh ini, lima warga negara Rusia serta tiga warga negara Ukraina dan Armenia, yang terlibat dalam persiapan aksi kejahatan itu, telah ditahan, kata FSB.

BACA JUGA:  Angkatan Bersenjata Ukraina Rebut 440 Tank Tempur dari pasukan Rusia

Disebutkan pula bahwa penyelidikan terus berlanjut dan semua pihak yang bertanggung jawab akan dimintai pertanggungjawaban. (ant)

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya