Lumpuh Selama 4 Tahun, Pria Ini Semringah Bisa Kembali Berjalan

Lumpuh Selama 4 Tahun, Pria Ini Semringah Bisa Kembali Berjalan - GenPI.co
Teknologi Canggih (Foto: Boredpanda)

GenPI.co - Teknologi canggih sangat mendukung dalam setiap perkembangan zaman, salah satuya dengan ditemukan sebuah alat kesehatan terbaru yang menggunakan kekuatan berpikir seseorang.

Dilansir dari Boredpanda, alat ini memang sengaja dirancang dan dibuat untuk mempermudah aktivitas dari para difabel. 

BACA JUGA: Pelaku Bom Bunuh Diri Berjaket Ojol, Istrinya Dikabarkan Hamil...

Alat yang dibuat untuk menopang seluruh tubuh ini dikendalikan oleh kekuatan pikiran.

Alat tersebut diberi nama Exoskeleton, kecanggihan teknologi ini telah berhasil melakukan uji coba pada seorang pria bernama Thibault.

BACA JUGA: Ini Dia Daftar Nama Korban Bom Bunuh Diri di Polresta Medan

BACA JUGA: 6 Fakta Mengerikan Bom Bunuh Diri Terekam CCTV di Polresta Medan

Thibault telah mengalami kelumpuhan selama empat tahun lamanya, kelumpuhan pria berusia 28 tahun tersebut diakibatkan cedera parah pada tulang punggungnya, sehingga ia harus duduk di kursi roda dalam kesehariannya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya