
GenPI.co - Masyarakat di Amerika Serikat (AS) saat ini tengah libur panjang, untuk merayakan Thanksgiving dan Black Friday pada Kamis dan Jumat, ditambah dengan dua hari libur akhir pekan.
Presiden Amerika Serikat ke-44, Barack Obama juga merayakan Hari Pengucapan Syukur atau Thanksgiving pada Kamis.
Hal tersebut terlihat dari unggahan Michelle Obama. Ia mengunggah potret keluarganya di akun Instagram pribadi untuk mengucapkan Thankgiving kepada netizen.
"Dari keluarga kami untuk anda #Selamathariberterimakasih!" tulis akun @michelleobama dalam terjemahan bahasa Indonesia.
BACA JUGA: Trump Teken RUU HAM dan Demokrasi, China Mulai Bereaksi
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News