Waduh Dua Kapal Pesiar Saling Bertabrakan di Meksiko

Waduh Dua Kapal Pesiar Saling Bertabrakan di Meksiko - GenPI.co
Sisi belakang Carnaval Glory nag hancur akibar tabrakan. (Foto: CNN)

Dalam tayangan tampak salah satu bagian di sisi belakang kapal Carnaval Glory hancur akibat  kecelakaan itu.

 

 

"Kami sedang menilai kerusakan, tetapi tidak ada masalah yang berdampak pada kelayakan kedua kapal," kata Carnival Cruises dalam sebuah pernyataan.

Karnaval (CCL) menggambarkan insiden itu sebagai Allison  antara kedua kapal.

Allision adalah istilah bahari yang digunakan untuk menggambarkan ketika sebuah kapal yang bergerak bertabrakan dengan objek yang tidak bergerak.

Kejadian itu terjadi saat Carnaval Glory sedang bergerak untuk berlabuh. Tetapi kapal itu menabrak Carnival Legend yang sudah merapat, kata jalur pelayaran.

Meski demikian, operasi kapal tidak akan terpengaruh oleh tabrakan. Bahkan wisatawan tetap menikmati fasilitas kapal yang diberikan oleh wisatawan.

BACA JUGASoal Presekusi Muslim Uighur, Yusuf Mansyur Bilang Begini

"Kecelakaan itu tidak berdampak buruk. Rasanya seperti gelombang besar menabrak kapal " penumpang Carnival Legend Mary Anne McKinley mengatakan kepada CNN.

Menurut Mckinley, insiden kecelakaan itu terjadi karena tabrakan itu terjadi karena factor angina kencang. Sehingga Kapal pesiar yang hendak berlabuh itu sulit dikendalikan.(*)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya