Pasukan Suriah Gempur Idlib, Turki Balas Serang Pakai Jet F-16

Pasukan Suriah Gempur Idlib, Turki Balas Serang Pakai Jet F-16 - GenPI.co
Jet tempur F-16 Turki (Foto: f-16.net)

GenPI.co - Konflik baru antara Suriah dengan Turki telah pecah, hal tersebut terkait insiden serangan militer yang menewaskan beberapa prajurit.

BACA JUGA: Jika Prabowo dan Puan Maharani Maju 2024, Ini Pesaing Terberatnya

Di mana serangan militer oleh pasukan pemerintah Suriah pada Senin (3/2), telah menewaskan empat tentara Turki dan melukai sembilan lainnya di Idlib, Suriah. 

BACA JUGA: Luar Biasa... Virus Corona Bisa Sembuh Dengan Obat Oplosan Ini

"Penembakan oleh pasukan pemerintah Suriah dilakukan terhadap elemen-elemen kami yang dikirim sebagai bala bantuan untuk mencegah bentrokan di Idlib, meski posisi mereka dikoordinasikan sebelumnya," ungkap pernyataan Kementerian Pertahanan Turki mengenai serangan itu.

BACA JUGA: Perang Idlib Makin Membara, Turki Bakal Bombardir Pasukan Suriah

Diketahui, pasukan Presiden Suriah Bashar al-Assad dengan dukungan kekuatan udara Rusia, baru-baru ini menerobos masuk ke wilayah Idlib yang masih dikuasai pemberontak. 

BACA JUGA: Palestina Melawan! Putus Hubungan dengan Israel dan Amerika


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Empat Tentara Turki Tewas Diserang Pasukan Suriah di Idlib

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya