China Izinkan Maskapai Asing Masuk, Kecuali AS

China Izinkan Maskapai Asing Masuk, Kecuali AS - GenPI.co
Pesawat milik maskapai China Southern saat baru mendarat di Bandara Internasional Ibu Kota Beijing. Foto: Antara

Kadin Jerman di China juga telah mengoordinasikan pesawat carter dengan maskapai Lufthansa guna membantu para eksekutif Jerman kembali terbang ke China.

Para pebisnis Jepang sedang mengajukan permohonan kebijakan tersebut agar sejumlah perusahaan Jepang bisa beroperasi penuh di China.

Sementara itu, dua pesawat carter tinggal landas dari Bandara Internasional Kansai di Jepang, Rabu (27/5), menuju Bandara Tianhe di Wuhan.

Satu pesawat mengangkut 136 penumpang berkebangsaan Jepang untuk kembali bekerja di China, sebagian dari Honda dan Nissan.

BACA JUGA: Pak Anies, Kenapa THR PNS Dipotong, TGUPP Tidak?

Zheng menganggap kebijakan baru tersebut tidak terkait tuduhan AS terhadap China yang sengaja memblokade pesawat-pesawat dari AS tujuan China.

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya