Pasti Kaget, 4 Makanan Ini Ternyata Mengandung Kadar Gula Tinggi

Pasti Kaget, 4 Makanan Ini Ternyata Mengandung Kadar Gula Tinggi - GenPI.co
Pasti Kaget, 4 Makanan Ini Ternyata Mengandung Kadar Gula Tinggi (Foto: Envato elements)

GenPI.co - Sudah menjadi rahasia umum jika memakan gula terlalu banyak sangat buruk bagi kesehatan.

Ada banyak penyakit yang disebabkan oleh konsumsi gula berlebihan, mulai dari obesitas, penyakit jantung, diabetes tipe 2, hingga kanker.

Namun, memotong asupan gula harian bukanlah pekerjaan mudah. Pasalnya, banyak produk makanan yang mengandung gula tak terlihat.

BACA JUGA:  Geprek Ginseng Campur Madu Khasiatnya Joss, Goyang Sampai Subuh

Berikut ini 4 makanan yang mengandung gula lebih banyak dari yang kamu kira, dilansir dari Healthline.

1. Low fat yogurt

BACA JUGA:  Air Rebusan Akar Pinang Khasiatnya Dahsyat, Bikin Istri Ketagihan

Yogurt memang salah satu makanan yang bernutrisi. Namun, tak semua yogurt dibuat dengan cara yang sama.

Low fat yogurt ternyata tetap mendapat gula tambahan untuk menambah cita rasa. Satu cup (245 gram) low fat yogurt mengandung lebih dari 45 gram gula.

BACA JUGA:  Air Rebusan Cabai Puyang Sangat Dahsyat, Khasiatnya Mengejutkan

Oleh karena itu, full fat atau Greek yogurt lebih aman untuk dikonsumsi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya