Biji Anggur Punya Manfaat Dahsyat untuk Tubuh, Hipertensi Sembuh

Biji Anggur Punya Manfaat Dahsyat untuk Tubuh, Hipertensi Sembuh - GenPI.co
Biji anggur. Foto: Envato

GenPI.co - Biji anggur memiliki senyawa bernama oligomeric proanthocyanidin complexes (OPCs) yang membantu menghancurkan radikal bebas dalam tubuh.

Senyawa ini bermanfaat untuk mencegah berbagai kondisi kesehatan mulai dari menurunkan tekanan darah tinggi hingga mencegah kanker. 

Selengkapnya di bawah ini terdapat 4 manfaat biji anggur bagi kesehatan. Apa saja?

BACA JUGA:  Ramuan Rahasia Vicky Prasetyo, Bikin Anu Pria Jadi Gladiator

1. Kendalikan hipertensi

Biji anggur mampu melindungi pembuluh darah dan arteri dari kerusakan, yang dapat menyebabkan tekanan darah tinggi (hipertensi) dan masalah kardiovaskular lainnya.

BACA JUGA:  Campuran Lemon dan Madu Dijamin Bikin Pria dan Wanita Ketagihan

Selain itu, senyawa yang ada dalam biji anggur mampu merangsang aktivitas vitamin C dalam tubuh, yang akan meningkatkan produksi kolagen dan mempercepat proses perbaikan pembuluh darah yang rusak.

2. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Flavonoid yang ada dalam biji anggur merangsang vitamin C dalam tubuh, tetapi bijinya juga mengandung vitamin E dalam jumlah sedang.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya