Waspada, Sering Minum Es Teh Manis Dampaknya Bisa Mematikan!

Waspada, Sering Minum Es Teh Manis Dampaknya Bisa Mematikan! - GenPI.co
Ilustrasi es teh manis. Foto: Elements Envato

GenPI.co - Es teh manis merupakan salah satu jenis minuman yang digemari banyak orang.

Namun, terlalu banyak mengonsumsi es teh manis bisa menyebabkan dampak yang berbahaya bagi kesehatan, bahkan bisa mematikan.

Berikut 4 dampak mematikan akibat terlalu banyak mengonsumsi es teh manis.

BACA JUGA:  3 Penyakit Kronis Mengintai Kamu Yang Sering Patah Hati, Awas!

1. Gagal ginjal

Terlalu banyak mengonsumsi es teh manis dapat menyebabkan penyakit gagal ginjal.

Sebab es teh manis mengandung banyak asam oksalat yang dapat membuat ginjal tersumbat.

BACA JUGA:  Buah Srikaya Khasiatnya Luar Biasa, Penyakit Ganas Bisa Ambrol

2. Diabetes tipe 2

Satu Satu cangkir es the manis rata-rata bisa mengandung gula hingga 33 gram.

BACA JUGA:  Teh Kembang Sepatu Khasiatnya Dahsyat, Penyakit Ganas Bisa Ambrol

Maka dari itu, mengonsumsi es teh manis setiap hari membuat seseorang lebih berisiko terkena obesitas dan diabetes tipe 2.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya