Alarm Indonesia Menyala, Semua Siaga dan Siap-siap

Alarm Indonesia Menyala, Semua Siaga dan Siap-siap - GenPI.co
Alarm kewaspadaan Indonesia sedang menyala. Ada gelombang bahaya yang terdeteksi. Semua diminta siaga dan siap-siap. (Foto: Antara/Reruters)

Varian Omicron juga disebut dapat kebal dari vaksin. Ditambah infeksi di masa lalu, ancaman keseluruhan dari varian Omicron kemungkinan akan lumayan tinggi.

Omicron juga disebut bisa mencengkeram sel lebih erat.

Data awal menunjukkan bahwa ada peningkatan tingkat rawat inap di Afrika Selatan.

BACA JUGA:  Indonesia Hadapi Lonjakan Kasus Omicron, Luhut Minta Saran Pakar

Bukti awal menunjukkan kemungkinan orang yang sebelumnya terinfeksi Covid-19 dapat terinfeksi ulang dengan lebih mudah.

Dengan situasi saat ini, Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) meminta pemerintah mengambil langkah strategis untuk meningkatkan level PPKM.

BACA JUGA:  Grafik Varian Omicron Dunia Melandai, WHO Sarankan Tetap Waspada

Ketua PB IDI, Daeng M Faqih menilai, meski gejala Omicron sebagian besar bisa dikatakan ringan, akan tetapi dilakukan peningkatan kewaspadaan.

Satu di antara cara adalah dengan meningkatkan status level PPKM di tengah masyarakat.

BACA JUGA:  Peringatan WHO Mengemuka, Varian Omicron Ternyata Berbahaya

"Peningkatan level PPKM itu harus mulai direncanakan pemerintah guna membatasi mobilitas," terang Daeng, Sabtu, 15 Januari 2022.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya