
Kulit yang lembap bukan hanya terlihat lebih sehat, tapi juga terlindung dari paparan virus, bakteri, atau mikroba lainnya.
Vitamin K
Vitamin K berperan penting dalam proses pembekuan darah dan pemulihan jaringan kulit.
BACA JUGA: Rekomendasi Vitamin untuk Dorong Kecerdasan Anak, Catat Bund!
Berkat manfaat ini, vitamin K mungkin ampuh untuk mengencangkan kembali kulit pada area mata, kulit yang terluka, serta stretch mark. (hellosehat)
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News