Khusus untuk Penderita Maag, Ini 3 Menu Halus untuk Buka Puasa

Khusus untuk Penderita Maag, Ini 3 Menu Halus untuk Buka Puasa - GenPI.co
Nasi tim ayam (foto: SC YouTube Willgoz Kitchen)

Cara pengolahan kentang yang tepat untuk penderita maag adalah dengan direbus atau dikukus.

Tidak hanya mengurangi gejala asam lambung, konsumsi kentang tumbuk juga dapat mendongkrak energi saat berbuka puasa.

Lengkapi menu kentang tumbuk dengan asupan sayuran seperti brokoli agar mencukupi asupan vitamin.(*)

BACA JUGA:  Manfaat Puasa Bikin Penderita Maag Happy, Ini Kata Spesialis Gizi

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya