Khasiat Pare Ternyata Dahsyat Banget, Rugi Kalau Tak Mencoba

Khasiat Pare Ternyata Dahsyat Banget, Rugi Kalau Tak Mencoba - GenPI.co
Khasiat Pare Ternyata Dahsyat Banget, Rugi Kalau Tak Mencoba - (Foto: Envato)

GenPI.co - Pare memiliki nama Latin Momordica charantia, merupakan jenis tanaman merambat yang buahnya sering dimanfaatkan sebagai bahan pangan atau pengobatan.

Namun, tak bisa dimungkiri, rasa pare yang pahit membuat banyak orang mungkin tidak menyukainya.

Menurut Data Komposisi Pangan Indonesia (DKPI), per 100 gram pare segar dan dalam kondisi mentah kamu bisa mendapatkan kandungan nutrisi yang lengkap.

BACA JUGA:  3 Zodiak Paling Dermawan, Hidupnya Makin Bahagia

Pare mengandung berbagai vitamin, seperti vitamin A, C, E, B1, B2, B3, dan B9.

Selain itu pare juga mengandung mineral, seperti kalium, kalsium, zinc, magnesium, fosfor, dan zat besi, serta kandungan senyawa antioksidan, seperti fenol, dan flavonoid.

BACA JUGA:  Kajian Gus Baha: Allah Cinta Orang Bekerja Meski Tak Salat Jemaah

Berikut 5 manfaat pare untuk kesehatan tubuh:

1. Untuk kekebalan tubuh

Pare mengandung senyawa antioksidan yang berlimpah, salah satunya vitamin C.

BACA JUGA:  Cara Zoya Amirin Bikin Anu Wanita Cepat Basah, Enaknya Kebangetan

Antioksidan membentuk pertahanan terhadap benda asing yang akan merusak tubuh, seperti radikal bebas yang bisa menyebabkan sejumlah penyakit.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya