Setengah Populasi Dunia pada 2050 Bakal Alami Mata Minus, Kata WHO

Setengah Populasi Dunia pada 2050 Bakal Alami Mata Minus, Kata WHO - GenPI.co
Setengah Populasi Dunia pada 2050 Bakal Alami Mata Minus, Kata WHO. ilustrasi mata minus. foto: envato elements

Zoraya mengatakan bahwa skrining rutin mata penting untuk dilakukan dan tak harus menunggu sampai ada keluhan.

“Lewat skrining mata, banyak penyakit mata yang bisa kita cegah," kata anggota Persatuan Dokter Spesialis Mata Indonesia itu.

Menurutnya, tidak ada salahya melakukan skrining untuk lebih berhati-hati.

BACA JUGA:  Minum Jus Wortel Bisa Pulihkan Mata Minus? Ini Penjelasannya

"Bisa jadi anak tidak memberikan gambaran sama sekali tetapi ternyata minusnya (sudah) tinggi," ungkapnya. (ant)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya