5 Manfaat Minum Air Tebu Ternyata Dahsyat, Menjaga Kesehatan Ginjal hingga Bikin Kolesterol Rontok

5 Manfaat Minum Air Tebu Ternyata Dahsyat, Menjaga Kesehatan Ginjal hingga Bikin Kolesterol Rontok - GenPI.co
5 Manfaat Minum Air Tebu Ternyata Dahsyat, Menjaga Kesehatan Ginjal hingga Bikin Kolesterol Rontok (elements envato/By yurakrasil)

2. Menjaga kesehatan ginjal

Salah satu manfaat mengonsumsi air tebu, yakni mampu untuk menjaga kesehatan ginjal.

Perlu diketahui, bahwa air tebu bersifat diuretik, yang berarti meningkatkan produksi urine sehingga membuat kamu lebih sering kencing.

Hal tersebut ternyata berguna bagi tubuh karena kerja organ ginjal menjadi lebih efektif.

BACA JUGA:  Manfaat Makan Sayur Kol Ternyata Bisa Turunkan Tekanan Darah dan Bikin Otak Sehat

Selain itu, urine juga membawa keluar endapan mineral pada saluran kemih.

3. Mengendalikan tekanan darah

Manfaat mengonsumsi air tebu ternyata juga bisa untuk mengendalikan tekanan darah.

BACA JUGA:  4 Manfaat Makan Kulit Manggis Ternyata Dahsyat, Bikin Diabetes Terkendali

Pasalnya, kandungan kalium dalam air tebu bisa mengurangi ketegangan pada pembuluh arteri.

Hal tersebut tidak hanya bermanfaat untuk mengontrol tekanan darah, tetapi juga berpotensi menurunkan risiko pengerasan pembuluh, serangan jantung, dan stroke.

4. Merawat kesehatan kulit

BACA JUGA:  Hubungan Ranjang Pakai Mulut Ternyata Manfaatnya Dahsyat, Pasti Penasaran

Salah satu manfaat mengonsumsi air tebu, yakni untuk merawat kesehatan kulit.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya