Air Rebusan Daun Sambung Nyawa Memang Dahsyat, Khasiatnya Diburu Pria

Air Rebusan Daun Sambung Nyawa Memang Dahsyat, Khasiatnya Diburu Pria - GenPI.co
Air Rebusan Daun Sambung Nyawa Memang Dahsyat, Khasiatnya Diburu Pria (elements envato/By Sebastian_Studio)

Perlu diketahui, bahwa tekanan darah yang terkendali bisa menurunkan berbagai risiko penyakit jantung, seperti gagal jantung hingga stroke.

2. Diabetes

Salah satu khasiat mengonsumis daun sambung nyawa juga banyak dicari untuk pengobatan berbagai macam penyakit kesehatan seperti diabetes.

Penelitian di Asian Pacific Journal of Tropical Biomedicine (2013) menyebutkan, bahwa kandungan ekstrak fenolik dan flavonoid yang memiliki andil untuk pengobatan diabetes.

BACA JUGA:  4 Cara Mudah Bikin Gairah Pria Kencang, Hubungan Ranjang Makin Hot

Perlu diketahui, bahwa selain bekerja sebagai antioksidan, cara kerja ekstrak daun sambung nyawa ini mirip dengan obat diabetes metformin.

Ekstrak daun ini berpotensi mengubah metabolisme energi sel dengan cara menghambat hati melepas glukosa ke dalam darah.

BACA JUGA:  4 Khasiat Bawang Merah Ternyata Dahsyat, Bisa Mencegah Penyakit Jantung

Meski begitu, studi ini menggunakan ekstrak etanol yang diuji pada tikus, bukan manusia. Ekstrak ini tentu berbeda dengan merebus daun sambung nyawa biasa.

3. Herpes

Salah satu manfaat daun sambung nyawa, yakni untuk mencegah penyakit herpes.

BACA JUGA:  5 Khasiat Minum Jahe Merah untuk Kesehatan, Cespleng Banget

Menurut penelitian di Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine (2013) bahwa ekstrak etanol daun dewa yang dioles ke herpes berpotensi mematikan dan menghambat virus herpes simpleks HSV-1 dan HSV-2.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya