3 Khasiat Minyak Serai untuk Kesehatan, Ternyata Dahsyat

3 Khasiat Minyak Serai untuk Kesehatan, Ternyata Dahsyat - GenPI.co
3 Khasiat Minyak Serai untuk Kesehatan, Ternyata Dahsyat (elements envato/By ThamKC)

GenPI.co - Serai alias sereh merupakan salah satu bumbu dapur yang ketika diolah dan dikemas sebagai minyak esensial akan memiliki manfaat tersembunyi untuk kesehatan.

Perlu diperhatikan, bahwa minyak serai hanya boleh digunakan untuk pemakaian luar, tidak boleh dikonsumsi karena memiliki efek toksik.

Selain itu, minyak serai juga bisa mengiritasi kulit.

BACA JUGA:  Khasiat Daun Kunyit Ternyata Menakjubkan, Meningkatkan Daya Ingat dan Mencegah Risiko Diabetes

Oleh sebab itu, lakukan tes ke kulit dulu sebelum memakai minyak serai.

Ingat, jangan menggunakan minyak serai di area tubuh sensitif seperti mata atau kelamin.

BACA JUGA:  4 Khasiat Makan Daun Pepaya, Mampu Mencegah Hipertensi dan Bikin Gula Darah Aman

Berikut beberapa manfaat minyak serai untuk kesehatan tubun, seperti dilansir pada Senin (28/8/2023):

1. Aromaterapi meredakan rasa cemas

Salah satu manfaat minyak serai yang dijadikan aromaterapi ternyata dapat mengurangi rasa cemas.

BACA JUGA:  4 Khasiat Lemon Sangat Dahsyat, Bikin Imun Kuat dan Jantung Sehat

Menurut penelitian di Journal of Alternative and Complementary Medicine, bahwa mencium aromaterapi minyak serai sedikit saja dapat mengurangi rasa cemas.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya