Makanan Fermentasi Bisa Mengatasi Kecemasan Sosial, Kata Penelitian

Makanan Fermentasi Bisa Mengatasi Kecemasan Sosial, Kata Penelitian - GenPI.co
Makanan fermentasi yang mengandung probiotik bisa membantu mengurangi kecemasan sosial. Foto: envato elements/alexandraanschiz

Pelatih kesehatan Lisa Newman mengatakan hubungan antara kecemasan dengan masalah pencernaan tidak hanya menyebabkan reaksi perut, tetapi juga bisa berlangsung lama.

"Kabar baiknya, memahami hubungan ini bisa membantu kamu mengatasi kecemasan dan gangguan pencernaan," kata Newman.

Kamu bisa mencoba acar, kimchi, dan asinan kubis untuk membantu mengurangi kecemasan.

BACA JUGA:  3 Makanan Tinggi Antioksidan yang Wajib Dikonsumsi, Cegah Penyakit Kronis

Makanan fermentasi itu bisa menenangkan tubuh dan pikiran, terutama saat menghadapi situasi yang menegangkan. (*)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya