Biasa Disepelekan, Minum Teh Benalu Ternyata Khasiatnya Dahsyat

Biasa Disepelekan, Minum Teh Benalu Ternyata Khasiatnya Dahsyat - GenPI.co
Biasa Disepelekan, Minum Teh Benalu Ternyata Khasiatnya Dahsyat - ilustrasi (Foto: Fox News)

Daun benalu dipercaya memiliki kandungan flovanoid dan tanin yang dapat berguna sebagai antikanker.

6. Mengatasi detak jantung tidak normal

Sejak zaman dahulu orang China telah menggunakan benalu sebagai obat tradisional untuk membantu menormalkan detak jantung. 

Apabila detak jantung Anda tidak normal, beberapa peneliti pun menyarankan agar menggunakan benalu sebagai obat herbal seperti yang telah dilakukan orang China.

7. Membantu menguatkan tulang dan gigi

Konsumsi teh daun benalu dipercaya dapat membantu menguatkan tulang dan gigi. Hal ini dikarenakan kandungan mineral yang terdapat di dalamnya.(*)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya