Daihatsu Bekali Teknologi Otomotif ke Guru SMK Jawa Timur

Daihatsu Bekali Teknologi Otomotif ke Guru SMK Jawa Timur - GenPI.co
Daihatsu Rocky. (FOTO: ANTARA/ADM)

Pada Emergency Stop Signal (ESS) lampu hazard akan berkedip ketika mengerem mendadak, bertujuan memberi tanda pengemudi di belakangnya agar lebih berhati-hati, serta Vehicle Stability Control (VSC) yang berperan mencegah Over Steer.

Sedangkan Around View, dapat menampilkan gambar dari 360 derajat sudut kendaraan, sehingga tetap aman ketika parkir, serta membantu memudahkan pengendara ketika melewati dan berpapasan dengan pengendara lain di jalanan yang sempit.

Pada pelatihan ini, Daihatsu juga memperkenalkan teknologi pada fasilitas produksi Daihatsu yang comply hingga Euro 6, dan disesuaikan dengan regulasi kendaraan tiap negara.

BACA JUGA:  Suzuki dan Daihatsu Kolaborasi Ciptakan Mobil Listrik

Fasilitas ini merupakan komitmen Daihatsu dalam memproduksi mobil dengan emisi rendah, dan ramah lingkungan dengan menerapkan Green Technology melalui penggunaan Super Intelligent Catalyst, penerapan platform terbaru DNGA (Daihatsu New Global Architecture. (ANT)

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya