Kementerian Investasi Dorong Pemulihan Ekonomi Nasional

Kementerian Investasi Dorong Pemulihan Ekonomi Nasional - GenPI.co
Menteri Investasi Bahlil Lahadalia. Foto: ANTARA

Menurut Ngorang, membuka bisnis baru bisa dalam berbagai bentuk, mulai dari start-up, UMKM, dan industri kreatif lainnya.

“Usaha kreatif itu tak hanya di bidang manufaktur saja, tapi juga di pertanian dan yang lainnya,” tuturnya.

BACA JUGABahlil Lahadalia Jadi Kandidat Kuat Kementerian Investasi

Ngorang memaparkan bahwa pembentukan Kementerian Investasi dapat mendorong masyarakat Indonesia untuk membuka usaha.

“Hal itu pasti juga untuk memulihkan ekonomi, karena kalau semakin banyak investasi, hal itu akan membuka lapangan pekerjaan yang banyak,” paparnya.(*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya