
“Orang menganggap saya menyerobot hak milik tanah. Namun, di Indonesia, hak atas tanah itu tidak ada,” tuturnya.
Menurut Rocky, di Indonesia tak ada hak terhadap tanah. Namun, yang ada adalah hak yang dilakukan di atas tanah tersebut.
“Tanah itu punya alam dan tidak boleh diletakkan hak,” ungkapnya.
BACA JUGA: Pernyataan Ferdinand Mengejutkan Seret Rocky Gerung, Astaga!
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News