Elektabilitas Sejajar - Prabowo vs Ganjar Kian Ketat

Elektabilitas Sejajar - Prabowo vs Ganjar Kian Ketat - GenPI.co
Prabowo Subianto vs Ganjar Pranowo benar-benar ketat. Elektabilitas dua tokoh ini mulai sejajar. Dua-duanya mulai sama kuat. Foto: Dok. Humas Pemprov Jawa Tengah

3. Survei Indikator Politik 

Lembaga Indikator Politik melakukan survei terkait elektabilitas calon presiden (capres) 2024.

Hasilnya, Prabowo Subianto berada di posisi teratas, kemudian diikuti Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan.

BACA JUGA:  Direktur Voxpol Bicara: Pemilih Makin Simpati Sama Ganjar Pranowo

Untuk diketahui, survei ini dilakukan pada 30 Juli-4 Agustus 2021. Penarikan sampel menggunakan metode multistage random sampling.

Total responden sebanyak 1.220 orang. Sedangkan toleransi kesalahan atau margin of error sekitar 2,9 persen dan tingkat kepercayaan 95 persen.

BACA JUGA:  PDIP Rugi Besar Jika Sanksi Pendukung Ganjar Pranowo, Berbahaya!

Survei dilakukan dengan wawancara tatap muka. Direktur Indikator Politik Burhanudin Muhtadi mengatakan pihaknya membuat 3 simulasi tokoh capres.

Pertama, simulasi 15, 14, dan 10 tokoh nama capres. Di setiap simulasi, Prabowo selalu yang teratas.

BACA JUGA:  Prabowo Punya Kans Besar Jadi Capres 2024, Simak Analisisnya

4. Survei SMRC (20,7%)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya