Ganjar Pranowo Top, Anies Baswedan Kalah, Prabowo Anjlok

Ganjar Pranowo Top, Anies Baswedan Kalah, Prabowo Anjlok - GenPI.co
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. (Antara/Nur Istibsaroh)

GenPI.co - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengalahkan Gubernur Jakarta Anies Baswedan dalam survei Pilpres 2024 yang dilakukan Centre for Indonesia Strategic Actions (CISA).

Berdasarkan survei CISA, elektabilitas Ganjar Pranowo mencapai 16 persen.

Sementara itu, elektabilitas Anies Baswedan hanya 13,33 persen. Anies pun ada di peringkat ketiga.

BACA JUGA:  Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan Tersandera, Bakal Susah Nyapres

Dia di bawah Ketum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang memiliki elektabilitas sebesar 14 persen.

"Jika pemilihan presiden dilakukan saat ini, Ganjar Pranowo keluar sebagai pemenang dengan mendapatkan 16 persen," kata Direktur Eksekutif CISA Herry Mendrofa, Jumat (10/12).

BACA JUGA:  Deklarasi Airlangga Presiden di Kandang Ganjar Pranowo

Posisi keempat diduduki Menparekraf Sandiaga Uno yang elektabilitasnya mencapai 6,93 persen.

Sementara itu, Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto berada di posisi kelima dengan elektabilitas sebesar 6,25 persen

BACA JUGA:  Relawan Airlangga di Semarang, Disebut Pendekatan ke Kubu Ganjar

Di sisi lain, Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto justru rontok.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya