
Dengan begitu, Anies seakan menunjukkan bahwa dirinya sudah berhasil menghadirkan stadion yang modern dan supermegah di Jakarta.
"Momentum itu jadi penegasan bahwa dia gubernur muslim yang ramah dengan kegiatan keagamaan," ucapnya. (*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News