Kapolri Listyo Sigit Mengerahkan Pasukan Brimob di IKN Nusantara

Kapolri Listyo Sigit Mengerahkan Pasukan Brimob di IKN Nusantara - GenPI.co
Kapolri Jenderal Listyo Sigit memimpin upacara peningkatan penguatan Korps Brimob di Mako Brimob Depok, Jawa Barat. FOTO: Antara

Pasukan Brimob akan tersebar di tiga wilayah penugasan baru. Mereka akan dipimpin oleh Komandan Pasukan (Danpas) Brimob 1 di wilayah Aceh, Danpas Brimob 2 di Kalimantan, dekat IKN Nusantara, dan Danpas 3 di Papua. (ant)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya