Bambang Pacul Ungkit Pilkada Solo, Nama Gibran Rakabuming Disebut

Bambang Pacul Ungkit Pilkada Solo, Nama Gibran Rakabuming Disebut - GenPI.co
Politikus PDIP Bambang Wuryanto alias Bambang Pacul. Foto: Mia Kamila/GenPI.co

Gibran menempati urutan pertama dengan perolehan suara 38,8 persen.

Kemudian disusul Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen 10,7 persen.

Nama Wali Kota Semarang Hendrar Priadi berada diposisi ketiga dengan perolehan 7,8 persen.

BACA JUGA:  Gibran Rakabuming Bertindak, Mafia Tanah Siap-siap Saja

Dia pun menanggapi santai terkait namanya menjadi yang tertinggi dalam survei calon Gubernur Jawa Tengah 2024.

"Emang mau ke Jawa Tengah? Enak di Solo, enak di Solo," pungkas Gibran Rakabuming. (*)

BACA JUGA:  Mafia Tanah yang Ditangkap Polda Metro Jaya, Oh Ternyata

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya