
"Nanti kami akan membuat kajian yang lebih mendalam," ungkapnya.
Kholid juga menyampaikan partainya sampai saat ini belum menentukan figur untuk bakal capres.
Namun, dia membeberkan nama Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan kemungkinan besar berpotensi dipilih PKS sebagai capres. (*)
BACA JUGA: PKS Tak Masalah Jika Diajak PKB Gabung KIB
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News