
“Nggak bisa dijelaskan kalau taktik. Kalau dijelaskan nanti Pak Mahfud jadinya tahu,” kata dia.
Dia juga tidak merasakan kekhawatiran suara Nahdlatul Ulama (NU) akan terbelah di Jawa Timur dalam pelaksanaan Pilpres 2024.
“Mau urusannya apa, nggak penting. Terpenting juara satu selesai sudah” ucapnya. (ant)
BACA JUGA: PKS Sebut Anies Baswedan dan Cak Imin Bisa Membawa Perubahan Lebih Baik
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News