Anies Klaim Paling Banyak Terbitkan Izin Pendirian Gereja di Jakarta, Ini Faktanya

Anies Klaim Paling Banyak Terbitkan Izin Pendirian Gereja di Jakarta, Ini Faktanya - GenPI.co
Capres nomor urut satu Anies Baswedan dalam debat perdana Capres dan Cawapres 2024 di Gedung KPU, Jakarta, Selasa (12/12). (Foto: ANTARA FOTO/Galih Pradipta/app/YU)

Sementara itu, Direktur Indonesia Judicial Research Society (IJRS), Dio Ashar menerangkan Anies Baswedan mengeluarkan 50 Izin Mendirikan Bangunan (IMB) mendirikan gereja di masa pemerintahannya.

Ini merujuk pada data Ketua Persekutuan Gereja-Gereja Pantekosta Indonesia (PGPI) Jason Balompapueng.

"Kalau soal itu beliau sudah komitmen. Itu adalah beliau sungguh selama memimpin di Jakarta sudah keluarkan 50 IMB untuk gereja-gereja," ujar Ketua Persekutuan Gereja-Gereja Pantekosta Indonesia (PGPI) Jason Balompapueng.

BACA JUGA:  Ibaratkan Penegakan Hukum di Indonesia Seperti Jari yang Bengkok, Anies: Tumpul ke Atas Tajam ke Bawah

Merujuk data BPS, jumlah tempat ibadah di DKI Jakarta pada tahun 2020 hingga 2022 mencapai lebih dari 10.000 sarana ibadah.(ant)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya