
Capres dari Koalisi Perubahan ini sebelumnya dijadwalkan menghadiri pengajian akbar yang digelar oleh MSH di Keboyoran Lama, Jakarta Selatan pada Sabtu (16/12) pagi.
“Saya memiliki keyakinan pak Anies Baswedan mampu menunaikan janjitnya dan membawa perubahan untuk lebih baik,” ucapnya. (ant)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News