
“Kami memang pernah bertemu Bu Khofifah. Saya memang merayunya supaya bisa bergandeng bersama,” ucapnya.
Khofifah diketahui sudah mendapatkan rekomendasi dari sejumlah partai untuk maju di Pilkada 2024. Partai tersebut di antaranya PAN, Golkar, Gerindra, dan Demokrat. (ant)
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News