Salah Memilih Pembisik Presiden, Pak Jokowi Bisa Bikin Blunder

Salah Memilih Pembisik Presiden, Pak Jokowi Bisa Bikin Blunder - GenPI.co
Pangi Syarwi Chaniago Analis Politik (Foto: jpnn)

BACA JUGA: Erick Thohir Bersihkan BUMN, Relawan Plonga-plongo Akan Ditendang

Direktur eksekutif Voxpol Center Research and Consulting itu menambahkan, semestinya Wantimpres mencerminkan kebhinnekaan dan keindonesiaan.

Menurutnya, tidak tepat konteksnya ketika merekrut Wantimpres atas dasar balas budi. 

BACA JUGA: Mau Tahu Kenapa Sandiaga Uno Tolak Tawaran Erick Thohir? Ini Dia

"Ini bukan lembaga tempat balas budi, tetapi lembaga yang mencerminkan keberagaman latar belakang, merepresentasikan keindonesiaan kita, banyak warna, lintas kebhinnekaan," beber Pangi.

Menurut Pangi, kenegarawanan personel Wantimpres harus teruji. 

Mereka harus memiliki jiwa nasionalisme tinggi dan mampu berpikir jernih.

BACA JUGA: Luar Biasa... Kekayaan Ketua Wantimpres Wiranto Bikin Melongo


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Wantimpres Pembisik Presiden, Sayang Sekali jika Cuma untuk Balas Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya