Banjir menyebabkan 7 rumah warga terisolasi dengan total 11 kepala keluarga terdampak di Desa Ngares, Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur, pada Minggu (19/5).
Pengiriman 26 orang pekerja migran ilegal di Deli Serdang digagalkan Direskrimum Polda Sumut. Mereka dijanjikan kerja di Malaysia digaji Rp5 juta/bulan.
Narkoba jenis sabu-sabu dan kokain seberat total 1,9 ton diselundupkan menggunakan kapal ikan asing berbendera Thailand masuk ke wilayah Kepulauan Riau.