Polhukam
PDIP Luruskan Isu, Megawati Tak Larang Kepala Daerah Ikut Retret di Akmil Magelang
PDI Perjuangan menegaskan Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri tidak pernah melarang kepala daerah dari partai tersebut untuk mengikuti retret di Akmil.