9 Gurita Bisnis Nikita Mirzani, Pantesan Dikenal Tajir Melintir

9 Gurita Bisnis Nikita Mirzani, Pantesan Dikenal Tajir Melintir - GenPI.co
9 Gurita Bisnis Nikita Mirzani, Pantesan Dikenal Tajir Melintir . Foto: Screen Shot YouTube Crazy Nikmir Real

Dari bio Instagram pribadinya, saat ini Niki menjalankan enam bisnis, yakni Bening's Clinic Jakarta, Nikita Mirzani Skincare, Nikita Mirzani Lip Serum, NIKITA SLIM, Niki Denim dan BEAUTY HOUSE HEAD TO TOE.

8. Toko Oleh-oleh

Selain bisnis fashion dan kecantikan, Nikita Mirzani juga membuka toko oleh-oleh.

BACA JUGA:  Singgung Mantan Ariel NOAH, Ucapan Nikita Mirzani Bikin Geger!

Namun bukan kue artis kekinian yang lebih cepat viral, Niki lebih memilih merintis toko oleh-oleh yang menjual pernak-pernik hingga makanan ringan.

Ini terinspirasi dari hobinya yang suka jalan-jalan dan berburu oleh-oleh.

BACA JUGA:  Di Depan Luna Maya, Nikita Mirzani Curhat soal Ariel Noah

9. Bisnis Batu Bara

Nah, sumber kekayaan terakhir Nikita Mirzani dalam daftar ini adalah bisnis batu bara.

Niki diketahui menjadi investor yang menggelontorkan uang mencapai Rp 10 miliar.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya