
Namun, ia menyebut makin besar barangnya, maka harga pasang iklan bisa mencapai puluhan juta.
Ayu Ting Ting
Ayu Ting Ting memasang harga endorse mulai dari Rp 17 juta di akun Instagramnya @ayutingting92 yang telah memiliki 48,1 juta pengikut.
BACA JUGA: Geger, Artis Berinisal BJ Ditangkap Terkait Narkoba
Adapun tarif tersebut berlaku bagi satu video sekali unggah. (herstory)
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News